27 Ribu Pelanggan Naik KA Daop 8 Surabaya Saat Puncak Arus Mudik Lebaran 2025

Jumat, 28 Maret 2025 – 20:05 WIB
27 Ribu Pelanggan Naik KA Daop 8 Surabaya Saat Puncak Arus Mudik Lebaran 2025 - JPNN.com Jatim
Puncak arus mudik Lebaran 2025 terjadi pada Jumat (28/3). Total ada 49.103 pelanggan yang menggunakan kereta api di wilayah Daop 8 Surabaya. Foto: Humas KAI Daop 8 Surabaya

"Dalam menghadapi lonjakan penumpang dan memperlancar proses boarding, KAI Daop 8 Surabaya juga mengimbau seluruh pelanggan untuk memastikan membawa identitas resmi dan tiket perjalanan guna memperlancar proses boarding,” pungkas Luqman. (mcr23/jpnn)

Sebanyak 27 ribu pelanggan naik KA di stasiun Daop 8 pada puncak arus mudik Lebaran 2025.

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News