Munas APEKSI di Surabaya Bakal Undang Presiden Prabowo Subianto
Jumat, 07 Maret 2025 – 16:10 WIB

Musyawarah Nasional (Munas) Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) akan digelar di Kota Surabaya pada 6-10 Mei 2025 mendatang. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com
Terakhir, memanfaatkan efisiensi anggaran bukan hanya menekan pengeluaran, tetapi fokus pada pendapatan yang lebih banyak dari yang dikeluarkan.
Dalam Munas ke VII nanti sekaligus pelaksanaan Indonesia City Expo (ICE) akan ada pemilihan ketua dewan pengurus yang baru.
Selain Presiden RI dan Kementerian Dalam Negeri akan dihadiri seluruh wali kota se-Indonesia. (mcr23/jpnn)
Kota Surabaya ditunjuk sebagai tuan rumah Munas APEKSI 2025
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News