Penantian 4 Tahun, SK Kwarda Pramuka Jatim Akhirnya Diterbitkan

Kamis, 25 April 2024 – 12:47 WIB
Penantian 4 Tahun, SK Kwarda Pramuka Jatim Akhirnya Diterbitkan - JPNN.com Jatim
Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Timur Arum Sabil (tiga dari kanan) bersama jajaran pengurus Kwarda menerima Surat Keputusan (SK) Pengurus Kwarda Jatim masa Bakti 2020-2025 di Taman Rekreasi Wiladatika Cibubur, Jakarta. Foto: Source for JPNN

“Terima kasih kepada Kak Khofifah Indar Parawansa, Pj Gubernur Jatim Adhy Karyono yang telah mengkomunikasikan Pada Kwarnas, Ketua dan Pengurus Kwarcab se Jawa Timur, Ketua dan Pengurus Kwartir Nasional Gerakan Pramuka,” katanya.

Musda Kwarda Pramuka Jatim digelar di Batu pada akhir tahun 2020 lalu. Kala itu, Arum Sabil terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Kwarda Pramuka Jatim menggantikan Saifullah Yusuf (Gus Ipul).

Namun, kala itu Kwarnas tidak memberikan SK kepada kepengurusan Pramuka Jatim di bawah Arum Sabil hingga Musda digelar kembali kemarin Senin. (mcr12/jpnn)

Empat tahun menunggu, SK Kwarda Jatim akhirnya terbit dan memberikan semangat baru bagi Pramuka di Jawa Timur.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News