Pengakuan Pengemudi Porsche Tabrak Grand Livina di Tol Kejapanan, Kecepatan Hanya 100 KM per Jam

Senin, 18 Maret 2024 – 23:59 WIB
Pengakuan Pengemudi Porsche Tabrak Grand Livina di Tol Kejapanan, Kecepatan Hanya 100 KM per Jam - JPNN.com Jatim
Kondisi mobil Porsche usai tabrak Grand Livina di Tol Kejapanan-Sidoarjo. Foto: Dok PJR Jatim II

Sebelumnya, mobil Porsche yang dikemudikan oleh seorang mahasiswa bernama Nissan Katama Angkasa (18) menabrak Grand Livina yang dikemudikan Rudy Andrianto, Minggu (17/3) pukul 11.45 WIB di Tol Kejapanan-Sidoarjo.

Kejadian itu bermula saat Grand Livina melaju dari Kejapanan mengarah ke Sidoarjo, di lajur kanan dan arus lalu lintas landai lancar.

Sesampainya di kilometer 768.400/B ditabrak oleh kendaraan Posrche yang berjalan searah dari belakang sehingg terjadi laka lantas tabrak belakang.

Akibat kejadian itu, bagian belakang mobil Grand Livina rusak parah. Sedangkan bagian depan Porsche mengalami kerusakan di bagian kap mobil. (mcr23/jpnn)

Polisi ungkap pengakuan pengemudi Porsche yang tabrak Grand Livina di Tol Kejapanan kemarin

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News