Angin Kencang Porak Porandakan 11 Bangunan di Pamekasan, 1 Dusun Gelap Gulita

Jumat, 16 Desember 2022 – 13:37 WIB
Angin Kencang Porak Porandakan 11 Bangunan di Pamekasan, 1 Dusun Gelap Gulita - JPNN.com Jatim
Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Pamekasan memantau lokasi bencana di Desa Padelegan, Kecamatan Pademawu, Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (15/12/2022) malam. (ANTARA/HO-BPBD Pamekasan)

Sementara itu, bencana angin kencang yang melanda Dusun Dejeh Tambak, Desa Padelegan, Kecamatan Pademawu, Pamekasan itu merupakan kali kedua dalam kurun waktu dua bulan terakhir ini.

Sebelumnya, pada November 2022, sebanyak 33 rumah dan 12 tempat usaha rusak akibat hujan deras disertai angin kencang di sejumlah desa di Kecamatan Proppo, Pamekasan.

Banyak pohon tumbang dan aliran listrik juga padam akibat kejadian tersebut. (antara/mcr12/jpnn)

11 bangunan di Dusun Dejeh Tambak, Pamekasan rusak dan memutus aliran listrik di kawasan tersebut hingga malam hari.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News