Pesisir Selatan Trenggalek Kembali Diterjang Banjir Bandang
Minggu, 06 November 2022 – 10:04 WIB

Suasana banjir bandang di wilayah Kecamatan Munjungan, Trenggalek, Jawa Timur, Minggu (6/11) dini hari. (ANTARA/HO - foto warga)
Selain banjir, longsor juga sempat menutup akses jalan utama ke Munjungan melalui Kecamatan Kampak. (antara/faz/jpnn)
Banjir selatan Trenggalek merupakan kiriman dari wilayah pegunungan yang dipicu hujan deras makin parah akibat air laut sedang pasang.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News