Tahun Depan, Pemkot Surabaya Diminta Tambah Gedung Sekolah

Rabu, 20 Oktober 2021 – 17:09 WIB
Tahun Depan, Pemkot Surabaya Diminta Tambah Gedung Sekolah - JPNN.com Jatim
Legislator mendorong Pemkot Surabaya menambah gedung sekolah. (FOTO ANTARA/HO-Humas Pemkot Surabaya)

Dia memastikan akan berkoordinasi juga dengan Komisi D yang membidangi kesejahteraan masyarakat (kesra).

Aning pun berkomitmen untuk mengecek lagi pagu Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA PPAS). Bila memang belum dianggarkan, akan didorong supaya dimasukkan.

"R-APBDnya APBD 2022 masih bisa berubah di komisi atas usulan kami dari reses tahun sidang kali ini," ucap dia. (genpi/mcr13/jpnn)

 
Pemkot Surabaya didorong untuk menambah gedung sekolah, terutama di wilayah Kota Pahlawan bagian timur.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News