Tahun Ajaran Baru, Unusa Mulai Laksanakan Kuliah Secara Hybrid
Jumat, 24 September 2021 – 18:45 WIB
Rektor memastikan PTM di kampusnya digelar dengan prokes ketat sehingga meminimalisasi adanya klaster COVID-19.
Baca Juga:
Mahasiswa harus mempunyai aplikasi PeduliLindungi dan dipastikan tervaksinasi COVID-19 dua dosis.
"Sementara bagi mahasiswa yang sakit, tidak usah ikut (PTM) dahulu," ucap dia.
Wakil Rektor I Unusa Prof. Kacung Marijan memaparkan untuk mahasiswa baru belum dapat mengikuti PTM dan hanya kuliah secara daring.
"Mereka kuliah daring selama beberapa minggu. Nanti akan kami evaluasi. Kalau penanganan COVID-19 makin bagus, maka akan langsung kuliah tatap muka," ucap Prof. Kacung. (antara/mcr13/jpnn)
Unusa segera menggelar perkuliahan secara hybrid mulai tahun ajaran akademik baru 2021-2022.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News