PPKM Darurat, Penurunan Mobilitas Jatim Hingga 20 Persen

Senin, 12 Juli 2021 – 16:00 WIB
PPKM Darurat, Penurunan Mobilitas Jatim Hingga 20 Persen - JPNN.com Jatim
Ilustrasi - Akibat pelaksanaan PPKM darurat, terjadi penurunan mobilitas di Jatim sekitar hingga 20 persen. Foto: Ricardo/JPNN

Koordinator PPKM Darurat Jawa-Bali itu juga mengingatkan untuk melakukan inspeksi terhadap industri esensial yang menerapkan sif malam agar tetap mengikuti aturan 50 persen kapasitas. (antara/mcr13/jpnn)

Selama PPKM darurat sejak 3 Juli lalu, terjadi penurunan mobilitas sekitar 20 persen di Jawa Timur.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News