Ibu yang Aniaya Bayi Sampai Tewas di Simokerto Dikenal Begini dengan Tetangga
Jumat, 12 November 2021 – 13:50 WIB

Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya Kompol Mirzal Maulana (tengah) membeberkan pribadi AS di mata tetangga. Foto: Arry Saputra/JPNN.com
"Sampai saat ini kami masih melakukan pemeriksaan intensif terhadap pelaku dan kami coba melihat dari sisi kejiwaannya," tandas Mirzal. (mcr12/jpnn)
AS dikenal para tetangga kurang bergaul
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News