Pelapor Logo Plesetan NU 'Ulama Nambang' Dipanggil Polrestabes Surabaya Pekan Ini
Selasa, 25 Juni 2024 – 22:04 WIB

Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya AKBP Hendro Sukmono. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com
Gambar bola dunia yang ada di logo asli ditukar dengan gambar ekskavator. Selain itu, pada terdapat juga tulisan ‘Rp’ dan ‘$’ di sekitar bintang-bintang.
"Assalamualaikum Nusantara," tulis postingan tersebut pada 13 Juni 2024. (mcr23/jpnn)
Polrestabes Surabaya bakal panggil pelapor terkait plesetan logo NU
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News