Tim Rescue Kerahkan 5 Perahu Karet Cari Balita Hilang Terserat Arus Selokan

Rabu, 25 Desember 2024 – 13:34 WIB
Tim Rescue Kerahkan 5 Perahu Karet Cari Balita Hilang Terserat Arus Selokan - JPNN.com Jatim
Petugas gabungan melakukan penyisiran pencarian korban MR di Kali Makmur wilayah perumahan Royal Residen, Surabaya, Rabu (25/12). ANTARA/Naufal Ammar Imaduddin

Saat itu, permukaan air selokan telah sejajar dengan jalan akibat hujan deras. MR kehilangan pijakan ketika melangkah terlalu dekat dengan air, yang arusnya sangat deras.

Tubuhnya terjatuh ke dalam selokan dan langsung terseret arus. Kakaknya tidak menyadari bahwa MR telah jatuh dan hanyut. (antara/mcr12/jpnn)

Lima perahu karet dikerahkan menyusuri Kali Makmur, terutama di sekitar Perumahan Royal Residence mencari kebaradaan balita hilang.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News