Emil Dardak Dilantik Jadi Ketum MES Jatim, Targetkan Pusat Perekonomian Syariah
Indikator positif lainnya terlihat pada meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia (IPM) pada tahun 2022 sebesar 72,75 persen, meningkat 0,85 persen dari tahun sebelumnya.
"Dengan adanya peningkatan ini umur harapan hidup masyarakat Jatim menjadi lebih panjang," tuturnya.
Adapun Tingkat Pengangguran Terbuka mengalami penurunan, bulan Februari 2023 tercatat 4,33 persen, turun jika dibandingkan bulan Februari 2022 sebesar 4,81 persen.
Begitu pula persentase penduduk miskin mengalami penurunan pada September 2022 sebesar 10,49 persen terhadap September 2021 sebesar 10,59 persen.
"Jumlah penduduk miskin pada September 2022 4,236 juta orang, menurun 23,09 ribu orang dibandingkan September 2021 sebesar 4,259 juta orang," jelasnya. (mcr12/jpnn)
Ini harapan yang disampaikan Emil Dardak setelah dilantik menjadi Ketum MES Jatim.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News