Pakar Komunikasi Unair Beberkan Permasalahan Perkembangan Remaja, Simak
Selasa, 25 Oktober 2022 – 19:27 WIB
"Harus ada pendidikan literasi media terhadap guru. Kemudian, komite digital yang terdiri dari orang tua, pemuda yang berpengalaman digital, aktivis media digital, guru tokoh masyarakat, akademisi, pekerja media, pemerintah/ polisi," ujarnya.
Suko berpesan kepada orang tua agar mau belajar bersama demi keberlangsungan tumbuh kembang anak di usia remaja.
"Kita harus belajar bersama, berdiskusi bersama membentuk elemen diterapkan kepada anak-anak," tandas Suko. (mcr12/jpnn)
Pakar Komunikasi Unair menyampaikan sejumlah permasalahan remaja yang terjadi belakangan ini di Surabaya.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News