71 UMKM di Madiun Dapat Sertifikasi Halal Gratis dari Kemenag Lewat Program Ini

Selasa, 05 Oktober 2021 – 20:00 WIB
71 UMKM di Madiun Dapat Sertifikasi Halal Gratis dari Kemenag Lewat Program Ini - JPNN.com Jatim
Perwakilan Kemenag Madiun menyerahkan sertifikasi halal dari program Sehati (Sertifikasi Halal Gratis) kepada pelaku UMKM, Selasa (5/10/2021). (ANTARA/Louis Rika)

"Produk itu harus ada jaminan higienis, kesehatan, dan halalnya agar para pembelinya merasa aman," tutur bupati.

Saat ada jaminan rasa aman terhadap suatu produk, maka tingkat ketertarikan dan kepercayaan konsumen untuk membeli produk tersebut makin tinggi.

Selain itu, standar yang dipakai dalam sertifikasi halal program Sehati juga sudah berstandar internasional. Dengan kata lain, para pelaku UMKM bisa mengembangkan pasarnya hingga ekspor. (antara/mcr13/jpnn)

 
Sebanyak 71 pelaku UMKM di Kabupaten Madiun menerima sertifikasi halal dari program Sehati BPJPH Kemenag.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News