Santri Kediri Donasikan Wedang Nglaban Untuk Warga Isoman

Minggu, 15 Agustus 2021 – 14:49 WIB
Santri Kediri Donasikan Wedang Nglaban Untuk Warga Isoman - JPNN.com Jatim
Ramuan jamu buatan Gerakan Santri Langgar Kulon (GSLK) Kediri, Jawa Timur. Ramuan ini dibuat dan dibagikan kepada warga yang isolasi mandiri karena COVID-19, agar lekas sehat. ANTARA Jatim/ HO-Kominfo Kota Kediri

Dia menjelaskan "Nglaban" memiliki arti bertarung. Dengan ikhtiar meminum ramuan itu, diharapkan mereka yang terpapar COVID-19 bisa sembuh.

"Di era pandemi COVID-19 ini, Wedang Nglaban diharapkan menjadi tambahan kekuatan untuk bertarung melawan COVID-19," ujar Gus Zainal. (antara/mcr13/jpnn)

 
Sejumlah santri yang tergabung dalam GSLK Kediri, Jawa Timur mendonasikan ramuan jamu 'Wedang Nglaban' untuk warga isoman.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News