Fenomena Jokowi Cawe-Cawe, Pengamat: Secara Etika Seharusnya Dukung Capres PDIP

Selasa, 05 September 2023 – 14:14 WIB
Fenomena Jokowi Cawe-Cawe, Pengamat: Secara Etika Seharusnya Dukung Capres PDIP - JPNN.com Jatim
Pengamat Politik Unair Airlangga Pribadi Kusman. Foto: Dok. Unair.

“Apabila dibandingkan dengan politik di negara lain, seperti Amerika Serikat yang memiliki kesamaan sistem presidensial maka bukan multi partai adalah mustahil dan tidak etis,” tuturnya.

Dia mencontohkan, seperti Barack Obama dalam Pilpres 2016 tidak mendukung Hillary Clinton, malah mendukung Donald Trump, atau sebelumnya Bill Clinton mendukung Al Gore tidak mendukung George W Bush.

“Mereka pasti mendukung kandidat dari partainya sendiri yaitu Partai Demokrat AS," ucapnya.

Nah, pijakan etika politik menjadi hal yang penting dalam dinamika dansa politik menuju Pilpres 2024. (antara/mcr12/jpnn)

Pengamat Politik Unair Airlangga Pribadi Kusman menyebut secara etika politik seharusnya Jokowi mendukung Ganjar Pranowo dalam Pilpres 2024.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News