Hasil Duel Berdarah Bapak & Anak Vs Tetangga di Surabaya, Sengit!
Rabu, 20 April 2022 – 09:12 WIB
![Hasil Duel Berdarah Bapak & Anak Vs Tetangga di Surabaya, Sengit! - JPNN.com Jatim](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/galeri/watermark/2021/02/03/ilustrasi-pembunuhan-grafis-rahayuning-putri-utamijpnnco-u9vl.jpeg)
Warga Carikan, Bubutan, Surabaya dibacok oleh tetangganya gegara sound system. Ilustrasi: Rahayuning Putri Utami/JPNN.com
Tubuh Husni menjadi sasaran pembacokan.
"Pas membacok ditangkis sama Husni. Lukanya cukup parah, langsung dipisah warga," bebernya.
Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya AKBP Mirzal Maulana mengungkapkan pelaku pembacokan kini sudah diamankan pihaknya.
"Kami sudah mengamankan pelaku S dan juga membawa korban ke Rumah Sakit dr Soetomo untuk mendapatkan pertolongan medis," kata dia.
Para saksi di lokasi mengutarakan bahwa pelaku dan korban sudah berselisih sejak lama.
"Ada permasalahan dan tidak suka satu sama lain kemudian terjadi duel itu," jelas Mirzal. (mcr12/mcr13/jpnn)
Cekcok antartetangga terjadi di Surabaya pecah. Perselisihan berlangsung dramatis. Begini hasilnya.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News