Polisi Sebut Penyebab Kebakaran Kapal di Perairan Lamongan Karena Korsleting Listrik
Sabtu, 15 Maret 2025 – 18:30 WIB

Kondisi kapal yang kebakaran di perairan Lamongan. Foto: Basarnas Surabaya
"Kemudian yang bisa kami sampaikan bahwa proses penanganan perkara kebakaran kapal saat ini diambil alih oleh Ditpolairud Polda Jatim," jelasnya. (mcr23/jpnn)
Polisi duga kebakaran dua kapal di perairan Lamongan hingga sebabkan tiga meninggal dunia karena korsleting listrik
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News