Beber Penyebab Stunting pada Anak, Unicef Beri Pesan kepada Orang Tua

Selasa, 31 Januari 2023 – 23:49 WIB
Beber Penyebab Stunting pada Anak, Unicef Beri Pesan kepada Orang Tua - JPNN.com Jatim
Perwakilan UNICEF Indonesia, dr. Karina Widowati, MPH saat memberikan materi tentang pentingnya MPASI dalam Seminar nasional dalam rangka Hari Gizi Nasional 2023 di Unusa Surabaya. Foto: Humas Unusa

Alumnus FK Unair itu mengutarakan orang tua juga harus mengetahui kondisi anak saat merespons dengan baik setiap makanan yang dimakan.

Beberapa panduannya, anak disuapi sambil belajar memegang alat-alat makan, dan jangan memaksa jika anak menolak makanan.

Sebelum memperkenalkan makanan padat, lihat tumbuh kembang anak atau bicarakan dengan dokter terkait kesiapan bayi untuk makanan padat, dan makanan apa yang harus diperkenalkan serta kapan waktu yang tepat.

“Kemudian perkenalkan makanan satu per satu, secara berkala, untuk melihat reaksi alergi," ucap dr Karina. (mcr23/jpnn)

Orang tua wajib tahu prinsip-prinsip memberikan MPASI bagi bayi yang berusia 6 bulan sebagai berikut.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News