Wujudkan Generasi Emas 2045, SGM Eksplor Dukung Nutrisi Ratusan Ribu Anak Indonesia

Minggu, 18 Desember 2022 – 23:55 WIB
Wujudkan Generasi Emas 2045, SGM Eksplor Dukung Nutrisi Ratusan Ribu Anak Indonesia - JPNN.com Jatim
Gerakan sosial Tunjuk Tangan Untuk Generasi Maju Indonesia memberikan dukungan nutrisi dan pendidikan kepada ratusan ribu anak menuju generasi emas 2045. Foto: Dok. Budi untuk JPNN.

SGM Eksplor telah mendukung pemenuhan nutrisi anak-anak Indonesia untuk meraih kemajuan dengan beragam prestasi di bidangnya masing-masing, seperti yang dibuktikan Greysia Polii dan Merry Riana.

Peraih emas olimpiade itu menyambut positif adanya gerakan sosial dari SGM Eksplor yang mendukung akses nutrisi dan pendidikan bagi anak-anak di Indonesia.

“Sejak kecil, dengan segala rintangan, tidak membuat saya pantang menyerah, keberhasilan saya saat ini tidak lepas dari dukungan optimal Bunda,” ucap Greysia.

Salah satunya dengan memastikan dirinya mendapatkan nutrisi yang terbaik dan akses pendidikan yang optimal. Dengan begitu dia punya kesempatan mewujudkan mimpi menjadi atlet bulutangkis.

“Dari hasil perjuangan dan dukungan tersebut, saya berhasil menyabet medali emas Olimpiade Tokyo 2020, membuktikan peran saya sebagai Anak Generasi Maju,” tuturnya. (mcr12/jpnn)

SGM Eksplor memberikan dukungan nutrisi dan pendidikan kepada ratusan ribu anak di Indonesia untuk mewujudkan generasi emas 2045.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia