Gelar Rapimnas, Asosiasi Logistik Forwading Indonesia Siap Hadapi Tantangan 2023

Sabtu, 17 Desember 2022 – 22:08 WIB
Gelar Rapimnas, Asosiasi Logistik Forwading Indonesia Siap Hadapi Tantangan 2023    - JPNN.com Jatim
Ketua DPW ALFI Jatim Sebastian Wibisono (Dua-Kanan) dan Ketua Umum DPP ALFI Yukki Nugrahawan Hanafi (Dua-Kiri) dan usai Rapimnas di Jakarta. Foto: Dok Sebastian Wibisono for JPNN

Untuk merealisasikannya membutuhkan peningkatan SDM yang tidak tertinggal dengan teknologi untuk menghadapi koneksi logistik global.

“SDM-SDM ini harus melek dengan teknologi, apalagi sudah memiliki ALFI Institute yang berstandar vokasi taraf internasional baik UNSCAP maupun FIATA,” ujarnya.

Memasuki tahun 2023 mendatang, menurut Erik, perusahaan logistik nasional maupun global bakal menghadapi tantangan yang tidak mudah ditengah isu krisis ekonomi global berkaitan dengan energi dan pangan.

“Perlu persiapan yang matang, dengan penguatan network di dalam negeri atau sesama anggota ALFI di seluruh Indonesia untuk saling berkolaborasi lantaran pasar dalam negeri masih potensial,” tandas Erik. (mcr23/jpnn)

Antisipasi tantangan dunia logistik 2023, ALFI gelar rampimnas yang dihadiri 30 DPW Provinsi di Indonesia

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia