Ditutup Selama PPKM, Target Retribusi Wisata Telaga Sarangan Sulit Tercapai

Jumat, 10 September 2021 – 23:15 WIB
Ditutup Selama PPKM, Target Retribusi Wisata Telaga Sarangan Sulit Tercapai - JPNN.com Jatim
Ilustrasi - Pengunjung menaiki speedboat mengelilingi Telaga Sarangan, Magetan, Jawa Timur, Rabu (1/1/2020). (ANTARA FOTO/Siswowidodo/aww)

Jika uji coba tersebut berhasil, maka akan diikuti dengan pembukaan seluruh tempat wisata di Jatim, termasuk di Magetan.

Sambil menunggu, pihaknya juga meminta para pengelola tempat wisata di Magetan untuk mempersiapkan penerapan protokol kesehatan (prokes) bagi para pengunjung saat nantinya kembali beroperasi. (antara/mcr13/jpnn)

 
Target pendapatan asli daerah (PAD) Magetan 2021 dari pos retribusi Telaga Sarangan dipastikan sulit tercapai seiring penutupan objek wisata itu selama PPKM.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News