Liga 2 dan 3 Dihentikan Imbas Tragedi Kanjuruhan, Arema FC Minta Maaf

Sabtu, 14 Januari 2023 – 17:03 WIB
Liga 2 dan 3 Dihentikan Imbas Tragedi Kanjuruhan, Arema FC Minta Maaf - JPNN.com Jatim
Komisaris PT Arema Aremania Bersatu Berprestasi Indonesia (AABBI) Tatang Dwi Arifianto. (ANTARA/HO-MO Arema FC)

Kemudian, ada rekomendasi dari tim transformasi sepak bola Indonesia seusai tragedi Kanjuruhan yang berkaitan dengan sarana prasarana yang belum memenuhi persyaratan.

Faktor lainnya, Peraturan Polri Nomor 10 Tahun 2022 yang mengamanatkan proses perizinan baru dengan memperhatikan periode waktu pemberitahuan, pengajuan rekomendasi dan izin, hingga bantuan pengamanan.

Ketiadaan Liga 2 2022-2023 tersebut, berimbas pada tidak adanya degradasi di Liga 1 Indonesia musim 2022-2023. (antara/mcr12/jpnn)

Manajemen Arema FC meminta maaf atas imbas tragedi Kanjuruhan Liga 2 dan Liga dihentikan oleh PSSI.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News